Luas Panen dan Produksi Padi Provinsi Jawa Tengah 2020 - Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Tengah

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link : s.bps.go.id/skdjateng2024

Anda bisa menyampaikan pengaduan layanan kepada kami disini atau  mengakses Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR) disini

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat melalui Layanan Statistik Fast Response (LATIFA) WA 0815-6770-1212, email jateng@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, zoom meeting dengan perjanjian, dan akses ke pst.bps.go.id

Luas Panen dan Produksi Padi Provinsi Jawa Tengah 2020

Nomor Katalog : 5203027.33
Nomor Publikasi : 33000.2141
ISSN/ISBN : 978-602-5419-48-5
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 1 September 2021
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 22.64 MB

Abstraksi

Data pertanian yang tepat waktu dan akurat merupakan pondasi kebijakan pertanian yang tepat sasaran. Sejak 2018, BPS besama dengan BPPT, didukung Kementerian ATR/BPN, BIG, serta LAPAN, memperbaiki metodologi perhitungan luas panen padi dalam kegiatan “Pendataan Statistik Pertanian Tanaman Pangan Terintegrasi dengan Metode Kerangka Sampel Area (KSA)”. Pengamatan segmen dilakukan pada 7 (tujuh) hari terakhir setiap bulan. Berdasarkan hasil Survei KSA pada 2020, luas panen padi di Jawa Tengah diperkirakan sebesar 1,67 juta hektar. Sementara itu, produksi padi di Jawa Tengah pada 2020 diperkirakan sebesar 9,49 juta ton GKG (Gabah Kering Giling). Jika dikonversikan menjadi beras, produksi beras pada 2020 mencapai sekitar 5,43 juta ton. Survei KSA juga memberikan gambaran terkait fase amatan padi, seperti tahap persiapan, luas tanaman fase vegetatif awal, vegetatif akhir, generatif, atau puso/rusak, serta luas sawah dan ladang yang sedang tidak ditanami padi.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Tengah (Statistics of Jawa Tengah Province)Jl.Pahlawan No. 6 Telp. 024 - 8412802

8412804

8412805 Fax. 024 - 8311195 e-mail : jateng@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik