Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link : s.bps.go.id/skdjateng2024
Anda bisa menyampaikan pengaduan layanan kepada kami disini atau mengakses Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR) disini
Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat melalui Layanan Statistik Fast Response (LATIFA) WA 0815-6770-1212, email jateng@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, zoom meeting dengan perjanjian, dan akses ke pst.bps.go.id
Release Pertumbuhan Ekonomi dan Ketenagakerjaan
5 November 2019 | Kegiatan Statistik
Berita Versi Audio
#SahabatStatistik
kita sampai pada November, artinya triwulan III/2019 sudah dilalui.
Bagaimana kondisi ekonomi Jawa Tengah? Hiruk-pikuk pemilu, momen
lebaran, dan berbagai program pemerintah yang telah dijalankan tentu
membawa dampak ekonomi dan ketenagakerjaan Jawa Tengah pada umumnya. Hari ini, Selasa (05/11) Kepala BPS Provinsi Jawa Tengah, Sentot Bangun Widoyono merilis tiga indikator statistik, yaitu : 1. Pertumbuhan Ekonomi Jawa Tengah 2. Indeks Tendensi Konsumen 3. Keadaan Ketenagakerjaan Provinsi Jawa Tengah